Tuesday, June 15, 2010

Pricelist and Flavours

Buat temen2 yang tertarik mau memesan cupcake dan cake aku, bisa langsung menghubungi aku;

via email: lolo.bakes@gmail.com

via sms/tlp: 0818141011 / 98801400

Kalau bisa pesanannya dilakukan agak jauh sebelum harinya yaa, sekitar 1 minggu sebelumnya ato lebih bagus lagi kalo 2 minggu sebelumnya jikan pesanannya dalam jumlah yang banyak, jadi aku punya cukup waktu untuk siapin semua bahan2nya dan designnya supaya hasilnya pun memuaskan..

Pada saat pemesanan, nanti kita ngomongin sejelas2nya tentang ukuran, design, dan rasa kuenya.. Dan setelah kita deal harganya nanti, aku minta DP 50% yaa dan setelah H-4 baru dilakukan pelunasannya.. Terima kasih sebelumnya yaa, harap dimengerti yaa untuk mengindari hal-hal yang merugikan kedua belah pihak ^_^

Oke kita lanjut ke bagian flavour/variasi rasa kuenya yaa.. Aku menyediakan beberapa rasa cupcake dan cake..

Cupcakes;
- Vanilla dengan chocolate chips/white chocolate chips
- Vanilla isi selai blueberry/strawberry
- Chocolate dengan chocolate chips
- Chocolate isi selai blueberry
- Mocca
- Plain cheese
- Cheese with cream cheese filling
- Strawberry
- Banana chocochips

Semua rasa cupcake akan dilapisi dengan ganache/coklat leleh yang tebal dan dihias dengan fondant.. Dan untuk ukurannya, aku pake ukuran cupcake standart, cupcake case size 7cm top & 5.5cm bottom..

Cakes;
- Vanilla/Chocolate/Cheese/Mocca Spongecake
- Lapis Surabaya (banyak telur)
- Brownies kukus coklat/Steamed Chocolate Brownies

Terakhir kita ke bagian price list;

Cupcake set price list;
Set 2 cupcakes: Rp. 75.000
Set 3 cupcakes: Rp. 100.000
Set 4 cupcakes: Rp. 125.000
Set 5 cupcakes: Rp. 150.000
Set 6 cupcakes: Rp. 175.000
Set 9 cupcakes: Rp. 250.000
Set 12 cupcakes: Rp. 325.000
Set 16 cupcakes: Rp. 400.000
Set 25 cupcakes: Rp. 550.000

Cupcake set ini sudah termasuk dengan box kue yang tebal dan elegan..

Untuk cupcake satuannya start dari harga Rp. 20.000 - 25.000 (tergantung dari tingkat kesulitan design yang diminta), harga belum termasuk kemasan
kemasan tabung mika: Rp. 2.500/pcs
kemasan box mika emas: Rp. 5.000/pcs
dan minimal ordernya 12 pcs..


Cake price list;
3 layer sponge cake dengan tinggi kira2 10cm

Cake 1 tingkat:
18cm bulat: start from Rp. 350.000
20cm bulat: start from Rp. 400.000
22cm bulat: start from Rp. 450.000
24cm bulat: start from Rp. 550.000
26cm bulat: start from Rp. 650.000
30cm bulat: start from Rp. 850.000

Untuk ukuran kue berbentuk kotak, dikenakan penambahan harga Rp. 35.000 dari harga kue ukuran yang bulat..

Dan untuk request ukuran laen contact aku aja yaa :)

Cake 2 tingkat:
Untuk cake 2 tingkat dan carving cake ini, aku menggunakan kue lapis surabaya atau brownies kukus coklat, dengan harga yang berbeda juga.. Untuk lebih jelasnya hubungi aku aja yaa :)

25cm dan 20cm bulat: start from Rp. 750.000
30cm dan 20cm bulat: start from Rp. 1.000.000

Carving cake: start from Rp. 500.000 (contohnya cake LV bag)

Packaging cakenya menggunakan cake box kue yang tebal dan elegant..

Semua harga diatas belom termasuk ongkos kirim yaa.. Untuk ongkos kirimnya sendiri sesuai dengan rate harga kurir kuenya.. Untuk sekitar Jakarta mereka mengenakan biaya Rp. 50.000.. Tapi untuk wilayah bagian Sunter dan Kelapa Gading karena dekat dengan rumah aku di Sunter, jadi aku bebaska biaya kirimnya ^_^

Jadi kalo mau pesan langsung aja kontak aku yaa.. Aku tunggu yaa ^_^


Thanks,
Lolo